APBD 2026, DPRD Surabaya Beri Jurus Jitu Naikkan Pendapatan Parkir TJU
Surabaya, newrespublika-Komisi C DPRD Surabaya memberi jurus jitu kepada Dinas Perhuhungan (Dishub) Kota Surabaya, agar kedepan bisa menaikkan pendapatan retribusi parkir Tepi Jalan Umum (TJU).
